Pages

Ads 468x60px

29 November 2009

Membuat Jebakan Shutdown

Hehehe... trik ini trik sederhana, dan pasti udah banyak yang tau...sengihnampakgigi
Sebenarnya, ini hanyalah sebuah shortcut ke menu shutdown, tapi serunya, kita bisa mengatur waktunya, dan menambahkan message. ok.. langsung aja..

Pertama, klik kanan di desktop ( Di Windows Exploler juga bisa )
Pilih New, lalu pilih shortcut. Nah.. nanti akan muncul window seperti ini :


lalu, ketik script ini di form : shutdown -s -t 50 -c "pesan anda"

NB :
Angka 50 menunjukan waktu 50 detik, waktu bisa diganti sesuai selera andasengihnampakgigi kata "pesan anda" juga dapat diganti sesuai keinginan

Setelah itu, beri nama shortcut tersebut, diusahakan diberi nama dengan nama program yang sering dipakai seperti Mozilla Firefox, MS Word, Winamp, Yahoo Messenger dll. Kali ini saya akan mencoba memberi nama shortcut tersebut "Yahoo! Messenger"


Langkah selanjutnya adalah memberi icon pada shortcut tersebut, klik kanan shortcut tersebut lalu pilih properties => shortcut => change icon. Lalu cari direktori icon yang akan digunaan, contohnya Yahoo! Messenger.


Setelah memilih icon, klik OK
Sekarang, coba anda klik shortcut tersebut sengihnampakgigi akan keluar window shutdown, dengan message anda tadi. trik ini berguna untuk ngisengin lab komputer sekolah, tinggal buat shortcut shutdown dengan nama dan icon program yang sedang dipelajari, lalu copy ke seluruh komputer gelakguling(biasanya Lab. Komputer menggunakan sistem LAN)

Ok, semoga bermanfaat...senyum

Tidak ada komentar:

Posting Komentar